Penerimaan Pegawai Bank BTN Terbaru 2017 - Siapapun generasi muda yang mengaku ulet dalam mengarungi hidup yang keras pastinya akan selalu punya usaha untuk sukses di dalam karir dan banyak jalan untuk itu salah satunya adalah berkarir di perbankan.
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk meraih predikat sebagai Bank BUMN terbaik dalam pengelolaan SDM di lingkungan perbankan. BTN dinilai telah memenuhi syarat dalam pengelolaan SDM yang baik sebagai perbankan. BTN mendapatkan penghargaan “BUMN Award 2016” atas prestasi tersebut mewakili sektor perbankan. BTN menargetkan bisa berkolaborasi dengan 200 institusi atau lembaga tahun ini untuk mempercepat program sejuta rumah. Salah satu yang dibidik untuk berkolaborasi adalah lembaga usaha mikro.
Bagi anda yang tertantang untuk bergabung menjadi bagian penting bank BUMN tersebut, silahkan ikuti lowongan kerja Bank BTN terbaru bulan ini dengan posisi dan persyaratan sebagai berikut:
Priority Banking Manager (PBM)
Wilayah Penerimaan : Bandar Lampung, Bandung, Bumi Serpong Damai, Jakarta, Jember, Manado, Palembang,Pekalongan Persyaratan :
- Pria / Wanita, Usia Min. 32 Tahun
- Memiliki penampilan dan kepribadian yang menarik
- Pendidikan minimal S1 dari semua jurusan
- Memiliki jaringan customer base yang luas
- Berpengalaman Di Bidang Retail Funding Marketing minimal 3 Tahun
- Berpengalaman kerja di bidang perbankanMinimal 8 Tahun
- Diutamakan memiliki pengalaman di bidang Priority Banking
- Diutamakan yang memiliki sertifikasi AAJI / WAPERD / WM 02
- Sehat Jasmani & Rohani, tidak pernah terlibat narkoba dan pelanggaran hukum lainnya
- Tidak memiliki hubungan keluarga dengan Pegawai BTN
Wilayah Penerimaan : Makassar dan Samarinda Persyaratan :
- Pria / Wanita, Usia 26 - 35 Tahun
- Memiliki penampilan dan kepribadian yang menarik
- Pendidikanminimal S1 dari semua jurusan
- Memiliki jaringan customer base yang luas
- Berpengalaman Di Bidang Retail Funding Marketing minimal 3 Tahun
- Diutamakan yang memiliki sertifikasi AAJI / WAPERD / WM 02
- Sehat Jasmani & Rohani, tidak pernah terlibat narkoba dan pelanggaran hukum lainnya
- Tidak memiliki hubungan keluarga dengan Pegawai BTN
- Curiculum Vitae (dilengkapi foto diri ukuran 4x6)
- Surat Referensi dari Perusahaan Tempat Bekerja Terakhir
- SK Terakhir dari Perusahaan Tempat Bekerja Terakhir
- Foto copy KTP dan NPWP yang Masih Berlaku Sebanyak 1 (satu) Lembar
- Foto Copy Ijazah dan Transkrip Nilai
- Slip Gaji 3 Bulan dari Perusahaan Tempat Bekerja Terakhir
0 komentar:
Posting Komentar