Lowongan Kerja Barista Starbucks Makassar Maret 2015 - Agak jarang orang yang melirik profesi ini, apdahal jika digeluti dengan profesional maka akan mendatangkan pemasukan yang lumayan besar. Mungkin hanya orang-orang dengan jiwa kreatif dan berpikir diluar kotak saja yang mencoba berkarir di jalur ini.
Apa yang akan anda kerjakan jika berprofesi sebagai Barista memang agak merepotkan karena bersentuhan dengan pelayanan terhadap konsumen. Dan di Starbucks tugas anda adalah sigap dan cekatan dalam menyajikan minuma dan produk lainnya. Kemudian bertanggung jawab menjaga kebersihan dan kenyamanan di dalam gerai.
Mungkin dipikir agak mudah bagi sebagaina orang termasuk anda, kalau begitu silahkan simak informasi selengkapnya mengenai persyaratan yang dimita pada lowongan kerja Starbucks tersebut.
Barista Part Time
Part time hanya bagi Mahasiswa/i minimal semester 3
Harus melampirkan Kartu Rencana Studi untuk dilihat kesesuaian dengan kebutuhan operasional
Barista Full Time
Bagi fresh graduate yang melamar, pendidikan minimal Diploma dari jurusan sosial/komunikasi atau perhotelan/jasa
Diutamakan kandidat yang memiliki pengalaman minimal 1 tahun di cafee, hotel, restaurant atau retail
Ramah dan berpenampilan menarik
Memiliki kemampuan Bahasa Inggris yang baik
Bersedia bekerja shift dan di hari libur atau akhir pekan
Bagi anda yang berminat dengan loker terbaru tersebut, silahkan daftarkan CV masing-masing ke www.career-sbuxindonesia.com. Pengajuna aplikasi lamaran dibuka sampai tanggal 4 April 2015 mendatang.
Namun jika anda ingin informasi loker Makassar lainnya, ada salahs atu bank yang penempatannya juga di kota daeng. Lihat berita lengkapnya di lowongan kerja PT. Bank Sinar Harapan Bali 2015 yang membutuhkan beberapa orang dan rekrutmen karyawan barunya dibuka sepanjang tahun ini. Ini juga menjadi kesempatan emas bagi anda yang berdomisili di wilayah ibukota Sulawesi Selatan dan sekitarnya.
0 komentar:
Posting Komentar